LINTASNTTNEWS.COM, ALOR - Dalam rangka menciptakan lingkungan kerja yang bersih, rapih dan indah, Anggota Koramil 1622-01/Kalabahi melekasanakan Jumat Bersih, Jumat (16/8/2024).
Kegiatan Jumat Bersih dipimpinnlangsung oleh Bati TUUD Kormail 1622-01/Kalabahi, Serma Dionisius Wodhi.
Dalam kegiatannya, Anggota Koramil melaksanakan pembersihan meliputi ruangan kerja dan bagian luar Makoramil.
![]() |
![]() |
Kepada wartawan media ini, Serma Dionisius Wodhi mengatakan bahwa Jumat Bersih untuk menyiapkan lingkungan kerja yang bersih, rapi dan indah untuk waktu kerja minggu berikutnya.
"Sabtu dan Minggu adalah hari libur, sehingga perlu di siapkan untuk Minggu berikutnya saat masuk kerja, maka ruang kerja kita dalam keadaan siap digunakan", kata serma dionisius.
(Jb-tim).